Peserta Funtrack SSF 2019 berpoto bersama dengan Bupati Kabupaten Dairi DR Eddy Kelleng Ate Berutu dan Paniti Bolahan Amak Butar Raja, Silalahi Nabolak 22/11/2019. (Poto, MH - Fendi Sinabutar). |
Silalahi Nabolak, MH - Dalam rangka
menyambut Pesta Partangiangan dan Budaya Luhutan Bolon Pomparan Raja
Silahisabungan Bolahan Amak Butar Raja, panitia mengadakan perlombaan Funtrack
SSF 2019. Menurut informasi Bupati Kabupaten Dairi DR Eddy Kelleng Ate Berutu, dalam
Minggu ini beberapa kali mengunjungi Kecamatan Silahisabungan, hal dikatakan betapa
kuatnya keinginan Bupati menjadikan Kecamatan Silahisabungan sebagai pusat wisata handalan Kabupaten
Dairi.
Hal ini dapat terwujud melihat betapa indahnya pemandangan Silalahi Nabolak yang dikelilingi pebukitan yang asri dan alami, terlihat pepohonan hijau menumbuhi pebukitan tersebut, dihiasi dengan batu – batuan yang menjulang tinggi, air mengalir dari pebukitan dengan segar dan jernih dan menghadap ke pantai Danau Toba, membuat kita betah dan nyaman untuk berkunjung. Sungguh luar biasa pemberian Tuhan kepada Pomparan Raja Silahisabungan.
Hal ini dapat terwujud melihat betapa indahnya pemandangan Silalahi Nabolak yang dikelilingi pebukitan yang asri dan alami, terlihat pepohonan hijau menumbuhi pebukitan tersebut, dihiasi dengan batu – batuan yang menjulang tinggi, air mengalir dari pebukitan dengan segar dan jernih dan menghadap ke pantai Danau Toba, membuat kita betah dan nyaman untuk berkunjung. Sungguh luar biasa pemberian Tuhan kepada Pomparan Raja Silahisabungan.
Bupati Kabupaten Dairi DR Eddy Kelleng Ate Berutu melepas para peserta Funtrack SSF 2019. |
Perlombaan Funtrack SS F 2019 yang pertamakalinya diadakan digagasi
Panitia Bolahan Amak Butar Raja sangat respon dengan antusias tua muda
masyarakat Silalahi Nabolak maupun para perantau Pomparan Raja Silahisabungan
yang datang dari penjuru Tanah Air. Ratusan peserta mengikuti perlombaan ini,
terlihat mereka dengan penuh semangat dan persaudaraan menyelusuri dolok (pebukitan)
Siattaratas.
Selama ini dolok (pebukitan) Siattaratas hanya pemandangan semata, namun Paniti Bolahan Amak Butar Raja yang dikomandoi DR Ir Sukardi Silalahi Sinabutar, MBA menggagasi membuat suatu perlombaan Funtrack yang merupakan sebuah kegiatan menyelusuri pebukitan, ternyata disambut para peserta dengan penuh antusias. Ketika para peserta sampai di puncak, mereka menanam berbagi jenis pepohonan yang telah disediakan panitia.
Selama ini dolok (pebukitan) Siattaratas hanya pemandangan semata, namun Paniti Bolahan Amak Butar Raja yang dikomandoi DR Ir Sukardi Silalahi Sinabutar, MBA menggagasi membuat suatu perlombaan Funtrack yang merupakan sebuah kegiatan menyelusuri pebukitan, ternyata disambut para peserta dengan penuh antusias. Ketika para peserta sampai di puncak, mereka menanam berbagi jenis pepohonan yang telah disediakan panitia.
Poto bersama Bupati dengan Panitia Bolahan Amak Butar Raja dan Raja Turpuk Silahisabungan. |
Turut hadir dalam pelepasan peserta Funtrack SS F 2019 ini Bupati Kabupaten Dairi, Camat Silahisabungan,
Kepala Dinas Pariwisata dan Kebudayaan Kabupaten Dairi, Tokoh Masyarakat, para
Raja Turpuk Silahisabungan, Ketua Umum Panitia, Sekretaris Umum dan Panitia
lainnya.
Bupati Kabupaten Dairi DR Eddy Kelleng Ate Berutu dalam kata
sambutannya ketika pelepasan para peserta Funtrack SSF 22/11 - 2019 menyatakan bahwa Pemerintah Kabupaten Dairi serius membangun
Silahisabungan menjadi salah satu pusat destinasi wisata unggulan Kabupaten
Dairi. Dikatakan lebih lanjut “Saya bukan hanya mewakili Pemerintah Kabupaten
Dairi, namun juga mewakili Pemerintah Pusat, karena Danau Toba telah ditetapkan
oleh Negara sebagai Kawasan strategis pariwisata Nasional, sementara Kecamatan
Silahisabungan berada di pantai Danau Toba”, ujar suami boru Simarmata
ini.
Dolok Siattaratas lokasi Funtrack SSF 2019. |
Bupati juga mengapresiasi Panitia yang dengan telaten dapat memprogramkan
kegiatan Funtrack ini, harapannya semoga untuk tahun – tahun berikutnya Panitia
Bolahan Amak dapat membuat ide-ide maupun gagasan – gagasan baru, agar kampung
leluhur kita Silalahi Nabolak semakin dikenal secara Nasional maupun
Internasional, ungkapnya dengan nada senang.
Ketua Umum Panitia Pesta Partangiangan dan Budaya Luhutan
Bolon Pomparan Raja Silahisabungan Bolahan Amak Butar Raja DR Ir Sukardi
Silalahi Sinabutar, MBA dalam kata sambutannya menyampaikan ucapan terima kasih
atas perhatian Pemerintah Kabupaten Dairi maupun Camat Kecamatan Silahisabungan
terhadap pembangunan Silalahi Nabolak, kiranya hal ini dapat terus berkesinambungan.
Dikatakan selaku perantau Pomparan Raja Silahisabungan dimanapun berada kami siap mendukung program pemerintah dalam mewujudkan Silalahi Nabolak menjadi tujuan wisata Pemerintah Kabupaten Dairi, ujar suami boru Napitupulu ini.
Dikatakan selaku perantau Pomparan Raja Silahisabungan dimanapun berada kami siap mendukung program pemerintah dalam mewujudkan Silalahi Nabolak menjadi tujuan wisata Pemerintah Kabupaten Dairi, ujar suami boru Napitupulu ini.
Para peserta Funtrack SSF 2019. |
Dilaporkannya selain kegiatan perlombaan Funtrack di dalam
menyambut Pesta Tugu/Makam Raja Silahisabungan ini panitia juga melakukan menanam
pohon sebanyak 500 pohon di lokasi
Funtrack pebukitan Siantaratas, ungkapnya.
Disamping kegiatan perlombaan Funtrack juga mengadakan lomba
poto yang terbuka untuk umum dengan harapan akan semakin memperkenalkan keindahan
alam daerah Silahisabungan hingga ke seluruh dunia.
Dalam kegiatan perlombaan Funtrack Silahisabungan Fest 2019 ini panitia menyediakan berbagai hadiah. Kategori Putra untuk juara I mencapai puncak Bukit Siattaratas ( level /puncak 5) memperoleh uang sebesar Rp 5.000.000,- yang dimenangkan oleh Leonaldi Nainggolan dengan nomor pserta 051, Juara II memperoleh uang sebesar Rp 3.000.000,- yang dimenangkan oleh Editri Manurung dengan nomor peserta 008 dan juara III Rp 1.000.000,- dimenangkan oleh Eduard Sipakkar dengan nomor peserta 057.
Dalam kegiatan perlombaan Funtrack Silahisabungan Fest 2019 ini panitia menyediakan berbagai hadiah. Kategori Putra untuk juara I mencapai puncak Bukit Siattaratas ( level /puncak 5) memperoleh uang sebesar Rp 5.000.000,- yang dimenangkan oleh Leonaldi Nainggolan dengan nomor pserta 051, Juara II memperoleh uang sebesar Rp 3.000.000,- yang dimenangkan oleh Editri Manurung dengan nomor peserta 008 dan juara III Rp 1.000.000,- dimenangkan oleh Eduard Sipakkar dengan nomor peserta 057.
Sementara kategori Putri juara I dimenangkan oleh Devi
Rumasingap dengan nomor peserta 014 berhak mengantongi uang sebesar Rp
5.000.000, Juara II direbut oleh Yeng Liana Sinurat memperoleh uang sebesar Rp
3.000.000 dengan nomor peserta 031 dan Linda Sidabutar dengan nomor peserta 009
Juara III dengan hadiah Rp 1.000.000,-
Para peserta diwajibkan menanam pohon di setiap level/puncak dan
panitia juga menyediakan bibit pohon berhadiah (Lucky Draw), untuk juara I
dimenangkan oleh Wilda Pintubatu dengan nomor peserta 021, juara II dimenangkan
oleh Sahat Pakpahan dengan nomor peserta 101 dan jauara III dimenangkan oleh
Suriyani dengan nomor peserta 200 dan juara IV dimenangkan oleh Arwani Silalahi
dengan nomor pesewrta 049.
Peserta Funtrack SSF 2019 berhasil sampai di Puncak Dolok Siattaratas. |
Poto bersama Bupati dan peserta Funtcak SSF 2019. |
Disamping hadiah utama panitia juga menyediakan hadiah
hiburan dengan cara mencabut nomor para peserta, bertaburan hadioah dalam acara
ini. Ketika Majalah Holong mengajak berbincang-bincang salah seorang peserta
menyatakan sangat berterima kasih kepada Panitia Bolahan Amak Butar Raja tahun
2019 ini, karena baru pertamakalinya dalam Pesta Partangiangan dan Budaya
Luhutan Bolon Pomparan Raja Silahisabungan diadakan perlombaan Funtrack SSF dan
perlombaan poto tentang alam Silalahi
Nabolak, dengan menyediakan hadiah puluhan
juta rupiah, ungkapnya.
Kiranya untuk tahun 2020 dengan Panitia Bolahan Amak Dabariba
Raja membuat ide – ide baru, seperti Panitia
Bolahan Amak Butar Raja tahun 2019 ini telah membuat prasasti icon “I
Love Silalahi” dan tak lupa dia mengucapkan terima kasih kepada Majalah
Holong Online dan sukses terus,,,, Tuhan memberkati,,, Amin!!!, ujarnya mengakhirin
perbincangan. (MH – Fendi Sinabutar).
Peserta Funtrack SSF 2019 berhasil sampai di Puncak Dolok Siattaratas. |
0 Komentar